Menambahkan Aplikasi Penyimpanan Foto di sever


A.Pendahuluan

Assalamualaikum Wr.Wb
selamat datang di website saya andi zidny. saya akan membuat tutorial menyimpan foto anda di database server. jika kalian igin tau caranya saksikan tutorial berikut

B. Pengertian 

aplikasi adalah suatu perangkat lunak yang berada di komputer kalian atau juga bisa di sebut program kerja di komputer anda

C. latar belakang

 Aplikasi perangkat lunak (bahasa Inggris: software application) adalah suatu subkelas perangkat lunak komputer yang memanfaatkan kemampuan komputer langsung untuk melakukan suatu tugas yang diinginkan pengguna. Biasanya dibandingkan dengan perangkat lunak sistem yang mengintegrasikan berbagai kemampuan komputer, tetapi tidak secara langsung menerapkan kemampuan tersebut untuk mengerjakan suatu tugas yang menguntungkan pengguna. Contoh utama perangkat lunak aplikasi adalah pengolah kata, lembar kerja, dan pemutar media.

D. Maksud dan tujuan 

maksud dari tutorial berikut adalah untuk dapat mengetahui cara menambahkan aplikasi yang sesuai dengan server tersebut 

E. Alat dan bahan 

  • download dulu aplikasi zenphotos nya di sini

  • komputer 

  • lamp server

F. langka kerja

1.langkah pertama masuk dulu di file yang sudah di download kemudian klik kanan lalu cari open with terminal root. kemudian masukkan kode perintah "sudo cp zenphoto-zenphoto-1.4.14.zip /var/www/html/" seperti gambar di bawah ini

  

2. jika sudah di coppy ke /var/www/html maka langkah selanjut nya kalian masukkan kode perintah "cd /var/www/html/"  jika selesai mka file yang sudah di coppy tadi sudah ada di html. jika kalian ingin mengecek file tersebut adalah "ls"  maka akan muncul gambar berikut

3.jika sudah ada file nya kalian unzip file tersebut dengan perintah "sudo unzip zenphoto-zenphoto-1.4.14.zip"

4. jika sudah di unzip maka kaian ubah namafile nya dengan mengetik kode perintah "mv zenphoto-zenphoto-1.4.14.zip /var/www/html/zenp"


5.jika kalian sudah megubah nama file kalian. kaian lanjut ke langkah selajut nya kalian massukan kode perintah berikut "sudo chown -R www-data:www-data zen" atau "sudo chmod -R 755 zen" 

6. kalo kalian sukses dengan perintah diatas maka kalian langsung masuk di web browser kalian lalu ketik http://localhost/phpmyadmin keudian kalian create database zenp tersebut maka akan menampilkan gambar berikut.

7.kemudian kalian buat tab baru lalu massukan http://localhost/zen maka akan menampilkan gambar berikut.


8. kemudain langsung next aja kemudian masukkan identitas anda kemudian kalo sudah masuk ke zenpoto. kalian tinggal membuat album dan mengupload foto klian jika kalian ingin melihat foto kalian yang sudah di upload kalin klik view galery maka akan menampilkan gambar seperti ini

sekian dari tutorial saya terimakasih semoga berman faat

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengganti ip Briker Voip

MENGATASI AKUN PHPMYADMIN TIDAK BISA CREATE DATABASE

3 langkah megembalikan windows yang tertimpa oleh linux